ARTICLE AD BOX
Liga Champions
Bayern Munchen (uefa.com)
BolaSkor.com - Bayern Munchen akan menjadi tuan rumah bagi Paris Saint-Germain (PSG) dalam matchday kelima Liga Champions di Stadion Allianz Arena, Rabu (27/11) pada pukul 03.00 WIB.
Performa Bayern Munchen di Liga Champions musim ini belum memuaskan. Raksasa Jerman ini cuma mengumpulkan enam poin dari empat pertandingan yang sudah dijalani.
Hasil tersebut menempatkan anak asuh Vincent Kompany di posisi ke-17 klasemen sementara. Pencapaian ini bertolak belakang dengan yang mereka catat di Bundesliga, di mana mereka saat ini memimpin klasemen.
Baca Juga:
Kondisi Keuangan Bikin Bayern Munchen Ragu Kejar Florian Wirtz
Legenda Kutukan Gol Sulley Muntari yang Membuat Juventus Gagal Juara Liga Champions
Format Baru Liga Champions Lebih Menarik, tapi Menyulitkan Pelatih dan Pemain
Di lain pihak, PSG menghadapi situasi serupa. Di Ligue 1, mereka memuncaki klasemen dan belum mengalami kekalahan. Namun, di Liga Champions, PSG menempati posisi ke-25 dengan empat poin dari empat pertandingan.
Melihat ke belakang, kedua tim tercatat sudah 13 kali bertemu. Bayern berhasil memenangkan tujuh kali, sedangkan PSG enam.
Sedangkan dalam lima pertemuan terakhir di Liga Champions, Bayern lebih mendominasi dengan meraih empat kemenangan, termasuk di final Liga Champions 2020.
Sobat BolaSkor bisa menyaksikan pertandingan Bayern melawan PSG malam ini melalui siaran langsung dan live streaming dengan informasi sebagai berikut.
Jadwal siaran langsung dan link live streaming.
Rabu (27/11)
03.00 WIB - Bayern Munchen Vs PSG - SCTV dan vidio
Berita Terkait
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Bayern Munchen Vs PSG
Bayen Munchen akan menjamu PSG di Allianz Arena.
Yusuf Abdillah - Selasa, 26 November 2024
Timnas
PSSI Terus Komunikasi dengan Klub Luar Negeri untuk Piala AFF 2024
Ada tujuh pemain abroad yang dipanggil.
Rizqi Ariandi - Selasa, 26 November 2024
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Sporting Vs Arsenal
Sporting Lisbon akan menerima kedatangan Arsenal pada matchday kelima Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Selasa, 26 November 2024
Timnas
Pertimbangan STY Pilih Asnawi dan Arhan Pimpin Timnas Indonesia di Piala AFF 2024
Keduanya menjadi pemain di atas U-22 yang dipanggil.
Rizqi Ariandi - Selasa, 26 November 2024
Liga Champions
Lawan Liverpool, Real Madrid Tanpa Vinicius Junior
Penyerang asal Brasil itu tidak akan tampil karena mengalami cedera hamstring.
Yusuf Abdillah - Selasa, 26 November 2024
Liga Champions
Slovan Bratislava Vs AC Milan: Rafael Leao Cadangan Lagi
AC Milan bersua Slovan Bratislava di Liga Champions, Rafael Leao berpeluang bermain dari bangku cadangan.
Johan Kristiandi - Selasa, 26 November 2024
Inggris
Blak-blakan soal Negosiasi Kontrak, Mohamed Salah Kena Semprot Legenda Liverpool
Jamie Carragher kesal Mohamed Salah curhat soal kontrak baru di Liverpool.
Johan Kristiandi - Selasa, 26 November 2024
Liga Indonesia
Persis Solo Tunjuk Ong Kim Swee sebagai Pelatih Baru
OKS menggantikan Milomir Seslija.
Rizqi Ariandi - Selasa, 26 November 2024
Inggris
Sudah Dilatih Ruben Amorim, Manchester United Tetap Tim Medioker
Menurut Roy Keane, Manchester United masih menjadi tim medioker di Premier League meskipun sudah dilatih Ruben Amorim.
Johan Kristiandi - Selasa, 26 November 2024
Inggris
Jangan Ragukan Pep Guardiola
Pep Guardiola yakin akan menemukan jalan untuk membawa Manchester City keluar dari tren kekalahan.
Johan Kristiandi - Selasa, 26 November 2024