Spirit bak Gladiator, Diego Simeone Beri Nilai Penampilan Atletico Madrid 10

2 months ago 91
ARTICLE AD BOX
LaLiga
Spirit bak Gladiator, Diego Simeone Beri Nilai Penampilan Atletico Madrid 10

Atletico Madrid (x/Atleti)

BolaSkor.com - Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone memuji semangat juang timnya meski hanya meraih hasil imbang 1-1 saat menjamu Celta Vigo di LaLiga. Pada laga ini, Atletico harus menjalani laga tampil dengan 10 pemain hampir sepanjang laga.

Simeone mengatakan sangat terinspirasi oleh bagaimana para pemainnya bertahan dengan kokoh menyusul kartu merah yang diterima Pablo Barrios pada menit ketujuh. Tidak hanya itu, pasukannya juga berhasil menyamakan kedudukan di menit akhir melalui Alexander Sorloth.

"Jika saya harus memberi nilai dari 1 sampai 10, saya jelas harus memberi pemain saya nilai 10," kata Simeone dikutip dari Reuters.

Baca Juga:

Demi Jaga Peluang Juara, Diego Simeone Desak Seluruh Pemain Atletico Memburu Gol

Diego Simeone: Target Atletico Madrid adalah Lolos ke Final Liga Champions

Rentetan Kemenangan Atletico Madrid Berakhir, Diego Simeone Lihat Sisi Positif

Atletico Madrid vs Celta Vigo (x/LaLiga)

"Bermain hampir 90 menit dengan spuluh pemain adalah sesuatu yang jarang saya lihat. Pasa pemain berhasil bertahan dengan baik, mengendalikan serangan lawan yang bermain agresif."

"Kami memang hanya punya sedikit peluang, tetapi berhasil menyamakan kedudukan. Itu adalah rintangan yang ada di depan kami, tetapi kami berhasil melewatinya dan itu akan membuat kami lebih kuat," ujar Simeone.

Penampilan Gladiator

"Apa yang saya lihat di luar sana setelah kartu merah adalah para gladiator. Sembilan puluh menit dengan minus satu pemain, itu sangat, sangat sulit."

Meski begitu, dengan hasil imbang ini Atletico Madrid menyia-nyiakan kesempatan emas untuk naik ke puncak klasemen LaLiga setelah pemuncak klasemen Real Madrid juga ditahan imbang 1-1 di Osasuna.

Real memuncaki klasemen dengan 51 poin, unggul satu poin dari Atletico di posisi kedua. Sedangkan dengan satu pertandingan tersisa, Barcelona berada di posisi ketiga dengan 48 poin.

LaLiga Atletico Madrid Diego simeone Breaking News

Berita Terkait

Spanyol

Spirit bak Gladiator, Diego Simeone Beri Nilai Penampilan Atletico Madrid 10

Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone memuji semangat juang timnya.

Yusuf Abdillah - Minggu, 16 Februari 2025

Spirit bak Gladiator, Diego Simeone Beri Nilai Penampilan Atletico Madrid 10

Italia

Posisi Napoli di Puncak Terancam, Antonio Conte Puji Kemampuan Adaptasi Pemainnya

Napoli hanya menuai hasil hasil imbang 2-2 saat tandang ke Lazio.

Yusuf Abdillah - Minggu, 16 Februari 2025

Posisi Napoli di Puncak Terancam, Antonio Conte Puji Kemampuan Adaptasi Pemainnya

Hasil akhir

Hasil Liga 1 2024/2025: Persija Jakarta Berbagi Poin dengan Persib Bandung

Persija Jakarta unggul 2-0 lebih dahulu di babak pertama.

Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 Februari 2025

Hasil Liga 1 2024/2025: Persija Jakarta Berbagi Poin dengan Persib Bandung

Inggris

Buat Pep Guardiola Performa Gemilang Omar Marmoush Tidak Mengejutkan

Yusuf Abdillah - Minggu, 16 Februari 2025

Buat Pep Guardiola Performa Gemilang Omar Marmoush Tidak Mengejutkan

Basket

Hasil IBL 2025 Pekan Keenam: Tangerang Hawks dan Borneo Hornbills Raih Hasil Positif

Tangerang Hawks sukses mengalahkan Satya Wacana Salatiga dengan skor 86-78.

Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 Februari 2025

 Tangerang Hawks dan Borneo Hornbills Raih Hasil Positif

Lainnya

Peluang ke Final Four Terjaga, Bandung BJB Tandamata Ajak Suporter Dukung Langsung di Palembang

Tim bola voli putri kebanggaan warga Bandung ini menang atas Jakarta Pertamina Enduro dengan skor 3-1 (25-23, 25-20, 21-25, 28-26).

Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 Februari 2025

Peluang ke Final Four Terjaga, Bandung BJB Tandamata Ajak Suporter Dukung Langsung di Palembang

Timnas

Indra Sjafri Fokus Recovery Mental Skuad Timnas Indonesia U-20, Ikram Al Giffari Pede Kalahkan Uzbekistan

Di pertandingan pertama, Timnas Indonesia U-20 kalah telak 0-3.

Rizqi Ariandi - Minggu, 16 Februari 2025

Indra Sjafri Fokus Recovery Mental Skuad Timnas Indonesia U-20, Ikram Al Giffari Pede Kalahkan Uzbekistan

Spanyol

Real Madrid Gagal Kalahkan Osasuna, Carlo Ancelotti Kembali Kecam Wasit

Carlo Ancelotti merasa kesal karena menilai beberapa keputusan wasit merugikan pasukannya.

Yusuf Abdillah - Minggu, 16 Februari 2025

Real Madrid Gagal Kalahkan Osasuna, Carlo Ancelotti Kembali Kecam Wasit

Jadwal

Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Timnas Indonesia U-20 Vs Uzbekistan U-20 Hari Ini di Piala Asia U-20 2025

Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi Uzbekistan U-20, pada laga kedua Grup C Piala Asia U-20 2025 di Stadion Shenzhen Youth Football Training Base Centre, Shenzhen, China, Minggu (16/2) malam WIB.

Tengku Sufiyanto - Minggu, 16 Februari 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Timnas Indonesia U-20 Vs Uzbekistan U-20 Hari Ini di Piala Asia U-20 2025

Jadwal

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Persija Jakarta Vs Persib Bandung Hari Ini

Berikut link untuk menyaksikan laga Persija Vs Persib hari ini.

Rizqi Ariandi - Minggu, 16 Februari 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Persija Jakarta Vs Persib Bandung Hari Ini

Read Entire Article
Penelitian | | | |