Lampung Jadi 'Homebase' Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Dapat Sambutan Positif dari Gubernur Mirza

3 hours ago 3
ARTICLE AD BOX

Bhayangkara FC resmi menyandang nama Bhayangkara Presisi Lampung FC.

Lampung Jadi 'Homebase' Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Dapat Sambutan Positif dari Gubernur Mirza

Penandatanganan MoU Bhayangkara Presisi Lampung FC dengan Pemprov Lampung. (Media Bhayangkara Presisi Lampung FC)

BolaSkor.com - Bhayangkara Presisi FC resmi bermarkas di Lampung untuk Liga 1 2025/2026 musim depan. Hal ini diumumkan lewat konferensi pers bersama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung di Jakarta, Selasa (22/4).

Dengan begitu, Bhayangkara FC resmi menyandang nama Bhayangkara Presisi Lampung FC. Nantinya, The Guardian bermarkas di Stadion Sumpah Pemuda.

"Atas seizin Pak Kapolri, kami bersama-sama membesarkan Bhayangkara Presisi Lampung FC. Saya punya keyakinan besar ketika kami bermarkas di Lampung," ujar CEO Bhayangkara FC, Agus Suryonugroho kepada wartawan.

Baca Juga:

Demi Bertahan di Liga 1, Persis Solo Diminta Sapu Bersih Laga Sisa Kandang dengan Kemenangan

Hasil Liga 1 2024/2025: Persebaya Menang dengan 10 Pemain, Persita Kalahkan Arema FC

Penandatanganan MoU Bhayangkara Presisi Lampung FC dengan Pemprov Lampung. (Media Bhayangkara Presisi Lampung FC)

Disambut Positif Gubernur Lampung

Kepindahan Bhayangkara FC Tanah Sang Bumi Ruwa Jurai disambut positif oleh Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal. Menurutnya, sudah lama sejak terakhir pada musim 2016, Lampung tidak mempunyai wakil klub di kasta tertinggi kompetisi di Indonesia.

"Saya senang sekali pada hari ini karena Bhayangkara FC resmi berlabih ke Lampung. Sebuah kebanggaan bagi Lampung dan langkah besar bagi masyarakat kami dan sepak bola di provinsi kami," kata Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal.

"Pesan kami, mewakili masyarakat Lampung, dengan hadirnya Bhayangkara FC di Lampung, kami mempersiapkan stadion supaya enak, nyaman, dan tempat yang baik untuk Bhayangkara FC," tambahnya.

Target Tiga Besar

Bhayangkara FC Sumardji Liga 1 Breaking News

Berita Terkait

Liga Indonesia

Lampung Jadi 'Homebase' Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Dapat Sambutan Positif dari Gubernur Mirza

Bhayangkara FC resmi menyandang nama Bhayangkara Presisi Lampung FC.

Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025

Lampung Jadi 'Homebase' Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Dapat Sambutan Positif dari Gubernur Mirza

Inggris

Persahabatan Bagai Kepompong Antara Manchester United dan Tottenham Hotspur

Manchester United dan Tottenham Hotspur mengalami nasib yang mirip pada tahun kemarin dan tahun ini.

Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025

Persahabatan Bagai Kepompong Antara Manchester United dan Tottenham Hotspur

Liga Dunia

Satu Klub Belanda yang Akan Sulit Dibela Calvin Verdonk

Klub itu adalah Vitesse Arnhem.

Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025

Satu Klub Belanda yang Akan Sulit Dibela Calvin Verdonk

Inggris

Negosiasi Berjalan Lancar, Manchester United Semakin Dekat Rekrut Matheus Cunha

Pertemuan Manchester United dengan Matheus Cunha berlangsung positif sehingga transfer bisa segera rampung.

Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025

Negosiasi Berjalan Lancar, Manchester United Semakin Dekat Rekrut Matheus Cunha

Spanyol

Uang yang Dibutuhkan Barcelona untuk Mendapatkan Moise Kean

Barcelona tertarik mendatangkan Moise Kean sebagai pengganti Robert Lewandowski.

Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025

Uang yang Dibutuhkan Barcelona untuk Mendapatkan Moise Kean

Liga Indonesia

Peluang Juara Masih Ada, Dewa United FC Ingin Sapu Bersih Kemenangan di 5 Laga Terakhir

Tekad itu disampaikan bek Dewa United FC, Angelo Meneses.

Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025

 Peluang Juara Masih Ada, Dewa United FC Ingin Sapu Bersih Kemenangan di 5 Laga Terakhir

Timnas

Nova Arianto Buka Peluang Timnas Indonesia U-17 Tambah Pemain Diaspora untuk Piala Dunia U-17 2025

Nova Arianto butuh skuad yang lebih tangguh di Piala Dunia U-17 2025.

Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025

Nova Arianto Buka Peluang Timnas Indonesia U-17 Tambah Pemain Diaspora untuk Piala Dunia U-17 2025

Liga Indonesia

Saddil Ramdani Kirim Sinyal Tinggalkan Sabah FC, Dikabarkan Gabung Persib Bandung

Persib disebut jadi tim terdepan yang mendapatkan servis Saddil pada musim depan.

Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025

Saddil Ramdani Kirim Sinyal Tinggalkan Sabah FC, Dikabarkan Gabung Persib Bandung

Liga Indonesia

Persija dan Persebaya Dijatuhi Sanksi oleh Komdis PSSI

Persija dan Persebaya dihukum karena suporter.

Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025

Persija dan Persebaya Dijatuhi Sanksi oleh Komdis PSSI

Inggris

Tandang ke Manchester City, Aston Villa Siap Lanjutkan Momentum

ston Villa akan melakoni laga tandang ke markas Manchester City pada pekan ke-34 Premier League, Rabu (23/4) dini hari WIB. Aston Villa bertekad untuk meneruskan tren apik mereka demi menembus zona Liga Champions.

Yusuf Abdillah - Selasa, 22 April 2025

Tandang ke Manchester City, Aston Villa Siap Lanjutkan Momentum

Read Entire Article
Penelitian | | | |