ARTICLE AD BOX
German Open 2025
Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja gagal meraih kemenangan di partai final.

Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja gagal meraih kemenangan di partai final German Open 2025. (PBSI)
BolaSkor.com - Indonesia harus puas menutup Turnamen Jerman Open 2025 tanpa gelar. Satu-satunya wakil yang tersisa, Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja gagal meraih kemenangan di partai final.
Tercatat dalam laga yang digelar di Westenergie Sporthalle, Mulheim an der Ruhr, Jerman, Minggu (2/3) malam, Rehan/Gloria takut di tangan pasangan gado-gado Belanda-Denmark, Robin Tabeling/Alexandra Boje dengan skor 17-21, 12-21.
Namun bukan berarti dalam permainan kali ini Rehan/Gloria tidak memberikan perlawanan sama sekali. Sebaliknya mereka sempat bermain cukup sengit.
Hal ini ditunjuk di awal game pertama. Saat itu Rehan/Gloria berhasil membuat Robin/Alexandra kerepotan.
Baca Juga:
Hasil German Open 2025: Rehan/Gloria Lolos ke Babak Final
Hasil German Open 2025: Hanya Ada Satu Wakil Indonesia yang Tersisa
Namun sayangnya usai jeda interval game pertama, Rehan/Gloria solah kehilangan sentuhannya. Alih-alih memimpin pertandingan, mereka justru tertekan. Bahkan saat itu Rehab/Gloria sempat tertinggal dengan selisih 6 poin (17-11).
Memang saat itu Rehan/Gloria sempat memangkas selisih poin. Namun upaya tersebut belum bisa menghentikan Robin/Alexandra. Ahasil Rehan/Gloria harus puas menutup game pertama dengan kekalahan.
Memasuki game kedua, permainan Robin/Alexandra semakin mengganas. Terbukti saat Robin/Alexandra dapat mencuri keunggulan dengan skor 11-7 di interval game kedua.
Selepas interval game kedua, kondisi Rehan/Gloria semakin tertekan. Mereka bahkan kesulitan mencetak angka. Sebaliknya Robin/Alxandra justru dapat mencuri poin secara beruntun. Situasi ini terus bertahan hingga Rehan/Gloria dipaksa menyerah dengan skor 12-21.
Penulis: Bintang Rahmat
Berita Terkait
Bulu Tangkis
Hasil German Open 2025: Indonesia Pulang Tanpa Gelar
Rehan Naufal Kusharjanto/Gloria Emanuelle Widjaja gagal meraih kemenangan di partai final.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 Maret 2025
MotoGP
Hasil MotoGP Thailand 2025: Marquez Berhasil Buktikan Kelasnya
Marc Marquez akhirnya sukses membungkam keraguan publik akan performanya di MotoGP Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 03 Maret 2025
Timnas
Gapai Keberkahan Ramadan, PSSI Gelar Doa Bersama untuk Timnas Indonesia
Doa bersama ini dilakukan di Ring Road Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
Rizqi Ariandi - Senin, 03 Maret 2025
Sports
Tip Tetap Olahraga Ketika Berpuasa
Berikut adalah tip dan jenis olahraga yang cocok untuk orang berpuasa.
Johan Kristiandi - Senin, 03 Maret 2025
Hasil akhir
Hasil Liga 1 2024/2025: Bali United Gagal Kudeta Persija, Persis Solo Keluar dari Zona Degradasi
Sementara itu, PSM Makassar meraih kemenangan di kandang Madura United.
Rizqi Ariandi - Minggu, 02 Maret 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Manchester United Vs Fulham
Manchester United akan berhadapan dengan Fulham di Stadion Old Trafford pada putaran kelima Piala FA 2024-2025. Pertandingan ini dijadwalkan akan berlangsung pada Minggu (2/3) pukul 23.30 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 02 Maret 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Barcelona Vs Real Sociedad
Barcelona akan menjamu Real Sociedad di Estadi Olimpic Lluis Companys pada pekan ke-26 LaLiga. Pertandingan ini dijadwalkan berlangsung Minggu (2/3) pukul 22.15 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 02 Maret 2025
Inggris
Ole Romeny Cetak Gol Perdana untuk Oxford United, Bobol Gawang Tim Asuhan Frank Lampard
Namun, gol Ole Romeny tak mampu menolong Oxford United dari kekalahan.
Rizqi Ariandi - Minggu, 02 Maret 2025
Italia
Cari Pengganti Sergio Conceicao, Milan Pertimbangkan Cesc Fabregas
AC Milan tertarik mengganti Sergio Conceicao dengan Cesc Fabregas.
Johan Kristiandi - Minggu, 02 Maret 2025
Spanyol
Daripada ke Chelsea, Manchester United Lebih Ikhlas Jual Alejandro Garnacho ke Barcelona
Manchester United lebih rela menjual Alejandro Garnacho ke Barcelona daripada Chelsea.
Johan Kristiandi - Minggu, 02 Maret 2025