ARTICLE AD BOX
NOC Indonesia
Perintah International Olympic Committee (IOC) kepada seluruh NOC untuk tidak memasukkan National Federation tinju yang berafiliasi dengan International Boxing Association (IBA) sebagai anggotanya.

Presiden NOC Indonesia Raja Sapta Oktohari bersama pengurus Asosiasi American Football Indonesia. (NOC Indonesia/Naif Muhammad Al’as)
BolaSkor.com - Komite Olimpiade Indonesia (NOC Indonesia) melalui Rapat Anggota NOC Indonesia, secara resmi mengonfirmasi memberhentikan keanggotaan Pengurus Pusat Persatuan Tinju Indonesia (PP Pertina), Selasa (22/4).
Sebetulnya, pemberhentian ini diambil melalui kesepakatan melalui Rapat Komite Eksekutif NOC Indonesia yang digelar secara daring pada Senin (7/4).
Keputusan Rapat Komite Eksekutif NOC Indonesia itu diambil untuk menindaklanjuti perintah International Olympic Committee (IOC) kepada seluruh NOC untuk tidak memasukkan National Federation tinju yang berafiliasi dengan International Boxing Association (IBA) sebagai anggotanya. IOC mengirimkan surat resmi kepada seluruh anggotanya tertanggal 30 September 2024.
Baca Juga:

“Pemberhentian anggota NOC Indonesia diambil melalui pengambilan keputusan tertinggi yakni di rapat komite eksekutif. Sejak Juni 2023, IBA tidak lagi diakui sebagai IOC dan sudah inkrah melalui keputusan di Badan Arbitrase Olahraga Dunia (CAS). Berdasarkan surat IOC, NOC Indonesia sudah tidak bisa menerima keanggotaan PP Pertina yang saat ini masih berafiliasi dengan IBA,” kata Raja Sapta Oktohari, Presiden NOC Indonesia.
“Selama IOC tidak mengakui IBA, dan selama PP Pertina masih terafiliasi dengan IBA, mereka tidak bisa menjadi anggota NOC Indonesia,” tegasnya.
NOC Indonesia Menerima Keanggotaan Asosiasi American Football Indonesia (AAFI)
Berita Terkait
Lainnya
Berhentikan Pertina, NOC Indonesia Resmi Terima American Football sebagai Anggota
Perintah International Olympic Committee (IOC) kepada seluruh NOC untuk tidak memasukkan National Federation tinju yang berafiliasi dengan International Boxing Association (IBA) sebagai anggotanya.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025
Liga Indonesia
Sumardji Beri Respons soal Paul Munster Merapat ke Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Ada 4 Kandidat yang Diwawancara
Sumardji tidak mengiyakan atau membantah rumor Paul Munster kembali The Guardian.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025
Bulu Tangkis
Menpora Dito Ingin Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Sudirman 2027
Demi mewujudkan hal tersebut, Menpora Dito mengaku sudah berkordinasi dengan Ketum PP PBSI, Muhammad Fadil Imran untuk ikut bidding.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025
Sosok
Wawancara Eksklusif Ahmad Bustomi: Kesan Pertama Jadi Pelatih dan Target Juara Bersama Persema Malang
Mantan gelandang Timnas Indonesia, Ahmad Bustomi, memulai langkah besar dengan beralih menjadi pelatih setelah pensiun.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Manchester City Vs Aston Villa, Rabu 23 April 2025
Berikut adalah jadwal siaran langsung, cara menonton, dan link streaming Manchester City Vs Aston Villa.
Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025
Liga Indonesia
Lampung Jadi 'Homebase' Bhayangkara FC di Liga 1 2025/2026, Dapat Sambutan Positif dari Gubernur Mirza
Bhayangkara FC resmi menyandang nama Bhayangkara Presisi Lampung FC.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 22 April 2025
Inggris
Persahabatan Bagai Kepompong Antara Manchester United dan Tottenham Hotspur
Manchester United dan Tottenham Hotspur mengalami nasib yang mirip pada tahun kemarin dan tahun ini.
Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025
Liga Dunia
Satu Klub Belanda yang Akan Sulit Dibela Calvin Verdonk
Klub itu adalah Vitesse Arnhem.
Rizqi Ariandi - Selasa, 22 April 2025
Inggris
Negosiasi Berjalan Lancar, Manchester United Semakin Dekat Rekrut Matheus Cunha
Pertemuan Manchester United dengan Matheus Cunha berlangsung positif sehingga transfer bisa segera rampung.
Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025
Spanyol
Uang yang Dibutuhkan Barcelona untuk Mendapatkan Moise Kean
Barcelona tertarik mendatangkan Moise Kean sebagai pengganti Robert Lewandowski.
Johan Kristiandi - Selasa, 22 April 2025