Merasa Nyaman di AC Milan, Joao Felix Berharap Dipermanenkan

1 month ago 39
ARTICLE AD BOX
Serie A
Merasa Nyaman di AC Milan, Joao Felix Berharap Dipermanenkan

Joao Felix (x/acmilan)

BolaSkor.com - Penyerang baru AC Milan Joao Felix yang didatangkan sebagai pemain pinjaman dari Chelsea berharap bisa dipermanenkan.

Felix saat ini berstatus pinjaman sampai akhir musim. Pemain asal Portugal itu langsung meninggalkan kesan positif dengan mencetak gol pada debutnya bersama Rossoneri.

Dalam perjanjian mantan pemain Atletico Madrid itu, tidak ada opsi permanen saat masa peminjaman berakhir. Meski begitu. Felix berharap Milan bisa mempermanenkannya jika ada peluang.

“Saat ini, saya dipinjamkan hingga Juni. Kita lihat bagaimana kelanjutannya. Saat ini, saya sangat menikmati semuanya," ucap Felix dikutip dari laman Football-Italia.

Baca Juga:

Gara-gara Pemain Titipan, Eks AC Milan Dipecat lalu Ditunjuk Kembali Jadi Pelatih

AC Milan ke Semifinal Coppa Italia, Debut Positif Santiago Gimenez dan Joao Felix

Alasan Santiago Gimenez Pilih Nomor Punggung 7 di AC Milan

Joao Felix (x/acmilan)

“Saya disambut sangat baik. Yang terpenting adalah berada di tempat yang membuat saya merasa nyaman. Dalam sepak bola, segalanya bisa berubah, tetapi jika ada kemungkinan untuk bertahan di Milan, saya akan menyukainya."

“Saya langsung menyukai atmosfer di San Siro. Saya pernah merasakan lingkungan seperti ini di Benfica dan Atletico Madrid, tetapi harus saya katakan atmosfer di sini berbeda," lanjutnya.

Selain atmosfer dan sambutan baik dari suporter, Felix menyebut pelatih Milan Sergio Conceicao sebagai alasan mengapa dia ingin lebih lama di Milan. Felix mengungkapkan, Conceicao pula yang membuatnya bersedia ke Milan.

“Saya sudah mengenal pelatih, saya pernah bermain melawannya, dan saya mengikutinya," jelas Felix.

“Saya memberi tahu dia apa yang saya harapkan. Dia tidak pernah memberi tahu saya apakah akan bermain banyak atau sedikit, tetapi bermain sesuai peran saya. Itulah yang meyakinkan saya untuk datang.”

AC Milan Serie a Joao Felix Breaking News

Berita Terkait

Italia

Merasa Nyaman di AC Milan, Joao Felix Berharap Dipermanenkan

Dalam perjanjian. AC Milan tidak punya opsi mempermanen Joao Felix saat masa peminjaman berakhir.

Yusuf Abdillah - Selasa, 11 Februari 2025

Merasa Nyaman di AC Milan, Joao Felix Berharap Dipermanenkan

Inggris

Babak 16 Besar Piala FA: Manchester City Ditantang Pembunuh Raksasa

Juara bertahan Piala FA Manchester United akan menghadapi Fulham.

Yusuf Abdillah - Selasa, 11 Februari 2025

 Manchester City Ditantang Pembunuh Raksasa

Prediksi

Prediksi dan Statistik Manchester City Vs Real Madrid: Tuan Rumah Ekstra Waspada

Manchester City menghadapi Real Madrid pada leg pertama babak play-off 16 besar Liga Champions.

Yusuf Abdillah - Selasa, 11 Februari 2025

 Tuan Rumah Ekstra Waspada

Hasil akhir

Hasil Serie A: Bekuk Fiorentina 2-1, Inter Milan Tempel Napoli

Inter Milan meraih tiga poin setelah mengalahkan Fiorentina 2-1.

Yusuf Abdillah - Selasa, 11 Februari 2025

 Bekuk Fiorentina 2-1, Inter Milan Tempel Napoli

Jadwal

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Inter Milan Vs Fiorentina

Berikut adalah jadwal siaran langsung, cara menonton, dan link live streaming Inter Milan Vs Fiorentina pada Selasa (11/2) di Vidio

Johan Kristiandi - Senin, 10 Februari 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Inter Milan Vs Fiorentina

Basket

Efri Meldi Minta Kesatria Bengawan Solo Jaga Level Permainan di IBL 2025

Kemenangan atas Prawira Bandung dengan skor 62-60 di Sritex Arena Solo, Minggu (9/2) malam, menjadi pembuktian Kevin Moses dkk.

Tengku Sufiyanto - Senin, 10 Februari 2025

Efri Meldi Minta Kesatria Bengawan Solo Jaga Level Permainan di IBL 2025

Hasil akhir

Hasil Liga 1 2024/2025: Disaksikan Alex Pastoor dan Denny Landzaat, Malut United Kalahkan Borneo FC 3-0

Pada pertandingan lainnya, Arema FC dan PSM Makassar berbagi satu poin.

Rizqi Ariandi - Senin, 10 Februari 2025

Hasil Liga 1 2024/2025: Disaksikan Alex Pastoor dan Denny Landzaat, Malut United Kalahkan Borneo FC 3-0

Liga Champions

Manchester City Vs Real Madrid: Pep Guardiola Kecewa Tidak Jadi Tuan Rumah di Leg Kedua

Manchester City akan bertindak sebagai tim tamu pada leg kedua pertandingan Liga Champions melawan Real Madrid.

Johan Kristiandi - Senin, 10 Februari 2025

 Pep Guardiola Kecewa Tidak Jadi Tuan Rumah di Leg Kedua

Liga Indonesia

Persikabo 1973 dan Persikota Tangerang Terdegradasi dari Liga 2

Satu tim lainnya yang dipastikan turun kasta adalah Nusantara United.

Rizqi Ariandi - Senin, 10 Februari 2025

Persikabo 1973 dan Persikota Tangerang Terdegradasi dari Liga 2

Spanyol

Klasemen LaLiga 2024-2025: Real Madrid Hanya Unggul Dua Poin dari Barcelona

Berikut adalah klasemen sementara Liga Spanyol setelah Barcelona membantai Sevilla.

Johan Kristiandi - Senin, 10 Februari 2025

 Real Madrid Hanya Unggul Dua Poin dari Barcelona

Read Entire Article
Penelitian | | | |