ARTICLE AD BOX
Liga Champions

Liverpool vs Lille (x/losclive)
BolaSkor.com - Pimpinan klasemen sementara Liverpool akan menjamu Lille pada pertandingan ketujuh fase grup Liga Champions di Stadion Anfield, Rabu (22/1) pukul 03.00 WIB.
Liverpool memulai 2025 dengan apik. Pasukan Arne Slot memenangi dua dari tiga laga terakhirnya di semua kompetisi. Performa apik Liverpool di kompetisi domestik berbanding lurus dengan capaian mereka di Liga Champions musim ini.
Liverpool memimpin klasemen sementara Liga Champions dengan menjadi satu-satunya tim yang selalu menang dalam enam laga, Bahkan pada lima laga terakhir diraih dengan tanpa kebobolan.
Baca Juga:
Liverpool Belum Membuktikan Diri sebagai Tim Terbaik Eropa
Arsenal Gagal Menang, Mikel Arteta Sindir Liverpool dan Keluhkan Minimnya Kedalaman Skuad
Arne Slot Ungkap Alasan Federico Chiesa Jarang Dimainkan Liverpool
Di lain pihak, Lille datang ke Anfield juga dengan modal bagus. Armada Bruno Genesio itu belum menelan kekalahan dalam 20 laga terakhirnya di semua kompetisi.
Pertandingan ini menjadi kesempatan bagi Liverpool untuk lolos langsung ke 16 besar. The Reds memang menjadi tim pertama yang sudah memastikan tiket fase knockout, namun belum memastikan apakah mereka akan lolos langsung ke 16 besar atau melalui play-off.
Liverpool dapat memastikan tiket langsung ke 16 besar jika mampu meraih satu poin dalam laga melawan Lille.
Lille juga menngincar kemenangan demi menjaga asa mereka lolos ke babak berikutnya. Klub asal Prancis itu saat ini berada di posisi kedelapan dengan 13 poin dan masih memiliki peluang untuk lolos langsung ke 16 besar.
Pertandingan Liverpool melawan Lille ini bisa disaksikan langsung dengan informasi di bawah ini.
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming
Rabu, 22 Januari 2025
03.00 WIB - Liverpool vs Lille: Vidio
Berita Terkait
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Liverpool Vs Lille
Liverpool akan menjamu Lille di Stadion Anfield.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Januari 2025
Ragam
5 Bintang Muda Incaran Manchester United di Tengah Isu Keterbatasan Finansial
Siapa saja pemain muda yang menjadi incaran Manchester United di tengah isu krisis finansial?
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Januari 2025
Timnas
PSSI Kirim Timnas Putri Indonesia ke Jepang untuk Mengikuti Turnamen Antar Universitas
Sebelum ke Jepang, Timnas Putri akan melakoni uji coba internasional di Arab Saudi.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Januari 2025
Sosok
Mengenal Petar Sucic, Bintang Muda Dinamo Zagreb yang Jadi Incaran Inter Milan
Berikut adalah profil lengkap gelandang muda Dinamo Zagreb asal Kroasia, Petar Sucic, yang jadi incaran Inter Milan.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Januari 2025
Lainnya
Buah Diplomasi NOC Indonesia, OCA Siap Perjuangkan Pencak Silat Tampil di Asian Games
Presiden NOC Indonesia, Raja Sapta Oktohari melakukan pertemuan dengan Olympic Council of Asia (OCA) yang diwakili Director General Captain Husain Al-Mussalam.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 21 Januari 2025
Liga Champions
Liga Champions: Kemenangan Lawan Milan Jadi Modal Juventus Tantang Club Brugge
Liga Champions: Juventus jadikan Club Brugge sasaran berikutnya setelah sebelumnya menumbangkan AC Milan.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Januari 2025
Timnas
Persija Tak Hadir saat Pelatih Timnas Indonesia Patrick Kluivert Bertemu Klub-klub Liga 1, Kenapa?
Bos Persija menjelaskan alasannya tak hadir saat pertemuan dengan Kluivert.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Januari 2025
Jadwal
Jadwal Pertandingan Liga Champions dan Liga Europa Tengah Pekan Ini: Sengit Merebutkan Tiket ke Fase Gugur
Liga Champions dan Liga Europa akan kembali bergulir tengah pekan ini.
Arief Hadi - Selasa, 21 Januari 2025
Liga Indonesia
Bos Persija Blak-blakan Sebut Tak Ada Tawaran dari Tim Jepang untuk Rizky Ridho
Karena itu, warganet diminta bijak untuk tidak terus-terusan memaksa Ridho dijual.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Januari 2025
Liga Indonesia
Kontraknya Selesai Akhir Musim Ini, Masa Depan Marko Simic di Persija Masih Tanda Tanya
Nasib Simic ada di tangan Carlos Pena.
Rizqi Ariandi - Selasa, 21 Januari 2025