Jadwal Final Piala Liga Inggris 2024-2025: Liverpool Vs Newcastle United

3 weeks ago 65
ARTICLE AD BOX
Piala Liga Inggris
 Liverpool Vs Newcastle United

Liverpool Vs Newcastle United (X/CarabaoCup)

BolaSkor.com - Jadwal final Piala Liga Inggris antara Liverpool melawan Newcastle United akhirnya dirilis. Kedua klub itu akan saling sikut pada Minggu (16/3) pukul 23.30 WIB.

Liverpool melangkah ke partai puncak usai mendepak Tottenham Hotspur pada semifinal. Padahal, awalnya The Reds kalah 1-0 pada leg pertama di markas The Lilywhites.

Baca Juga:

Premier League: Lupakan Everton, Liverpool Usung Misi Bangkit Kontra Wolverhampton Wanderers

Soal Wasit Everton Vs Liverpool, David Moyes Tidak Setuju dengan Virgil van Dijk

Drama Derby Merseyside Terakhir di Goodison Park: Amarah Liverpool hingga Kartu Merah Arne Slot

Namun, Virgil van Dijk dan kawan-kawan bangkit pada pertemuan kedua di Anfield. Liverpool melibas Tottenham dengan skor empat gol tanpa balas. Dengan demikian, Liverpool menang agregat 4-1.

Pada bagan lainnya, Newcastle menunjukkan mental pemenang ketika menghadapi Arsenal pada dua pertandingan. Selain menang 2-0 di markas The Gunners, Newcastle juga unggul dengan skor yang sama pada pertemuan kedua.

Final Bulan Depan

Liverpool Vs Newcastle United (X/FabrizioRomano)

Walhasil, Liverpool dan Newcastle akan saling sikut pada laga puncak. Menurut jadwal, pertandingan Liverpool vs. Newcastle itu akan dihelat di Wembley Stadium pada Minggu (16/3) pukul 23.30 WIB.

Jika menang, ini akan menjadi trofi Piala Liga Inggris ke-11 untuk Liverpool. The Reds terakhir kali memenangi ajang tersebut pada musim 2023-2024.

Sementara itu, Newcastle United belum pernah merasakan mengangkat trofi Piala Liga Inggris.

Jadwal final Piala Liga Inggris 2024-2025 antara Liverpool Vs Newcastle United

Minggu (16/3)

23.30 - Liverpool Vs Newcastle United

Liverpool Piala Liga Inggris Breaking News Newcastle United

Berita Terkait

Jadwal

Jadwal Final Piala Liga Inggris 2024-2025: Liverpool Vs Newcastle United

Kapan jadwal pertandingan final Carabao Cup antara Liverpool Vs Newcastle United dan jam tayangnya?

Johan Kristiandi - Jumat, 14 Februari 2025

 Liverpool Vs Newcastle United

Inggris

Prediksi dan Statistik Brighton Vs Chelsea: Kalah Lagi, The Blues?

Berikut adalah prediksi, statistik, head to head, dan susunan pemain Brighton Vs Chelsea pada pertandingan lanjutan Premier League 2024-2025, Sabtu (15/3) dini hari WIB.

Johan Kristiandi - Jumat, 14 Februari 2025

 Kalah Lagi, The Blues?

Hasil akhir

Hasil Liga Europa: Porto Ditahan Roma, Real Sociedad dan Twente Raih Kemenangan

Hasil pertandingan Liga Europa adalah Porto Vs Roma Skor 1-1, FC Midtjylland Vs Real Sociedad Skor 1-2, dan FC Twente Vs Bodo/Glimt Skor 2-1

Johan Kristiandi - Jumat, 14 Februari 2025

 Porto Ditahan Roma, Real Sociedad dan Twente Raih Kemenangan

Timnas

Erspo Beri Royalti 7 Persen untuk Timnas Indonesia, Jersey Baru Diluncurkan di E-Commerce pada 14-16 Februari

Erspo bekerja sama dengan salah satu perusahaan E-Commerce terkemuka.

Rizqi Ariandi - Kamis, 13 Februari 2025

Erspo Beri Royalti 7 Persen untuk Timnas Indonesia, Jersey Baru Diluncurkan di E-Commerce pada 14-16 Februari

Liga Champions

Erik ten Hag Masuk Daftar Calon Pelatih Feyenoord

Ten Hag adalah salah satu nama yang bersaing untuk menjadi pelatih baru Feyenoord.

Yusuf Abdillah - Kamis, 13 Februari 2025

Erik ten Hag Masuk Daftar Calon Pelatih Feyenoord

Timnas

Klasemen Sementara Grup C Piala Asia U-20 2025: Kalah dari Iran, Timnas Indonesia U-20 Paling Buncit

Timnas Indonesia U-20 kalah 0-3 dari Iran.

Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 Februari 2025

 Kalah dari Iran, Timnas Indonesia U-20 Paling Buncit

Inggris

Premier League Hapus Pernyataan tentang Larangan Dua Pertandingan untuk Arne Slot

Pernyataan dihapus satu jam setelah dipublikasikan.

Yusuf Abdillah - Kamis, 13 Februari 2025

Premier League Hapus Pernyataan tentang Larangan Dua Pertandingan untuk Arne Slot

Liga Champions

Daftar Pencetak Gol Terbanyak Liga Champions 2024-2025, Serhou Guirassy Memimpin Sendirian

Serhou Guirassy berada di puncak daftar pencetak gol terbanyak Liga Champions.

Yusuf Abdillah - Kamis, 13 Februari 2025

Daftar Pencetak Gol Terbanyak Liga Champions 2024-2025, Serhou Guirassy Memimpin Sendirian

Hasil akhir

Hasil Piala Asia U-20 2025: Timnas Indonesia U-20 Dihajar Iran

Timnas Indonesia U-20 kalah 0-3.

Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 Februari 2025

 Timnas Indonesia U-20 Dihajar Iran

Inggris

Everton, Nottingham Forest, dan Leicester City Dapat Surat Peringatan dari Regulator Perjudian Inggris

Terkait dengan promosi situs perjudian ilegal di kaus mereka.

Yusuf Abdillah - Kamis, 13 Februari 2025

Everton, Nottingham Forest, dan Leicester City Dapat Surat Peringatan dari Regulator Perjudian Inggris

Read Entire Article
Penelitian | | | |