Prediksi dan Statistik Barcelona Vs Real Madrid: Hari Penghakiman untuk Los Blancos

17 hours ago 9
ARTICLE AD BOX
LaLiga

Berikut adalah prediksi skor, statistik, head to head, dan susunan pemain Barcelona Vs Real Madrid.

 Hari Penghakiman untuk Los Blancos

Barcelona Vs Real Madrid (X/Barcelona)

BolaSkor.com - Real Madrid akan bertandang ke markas Barcelona pada pertandingan pekan ke-35 LaLiga 2024-2025, di Estadi Olimpic Lluis Companys, Minggu (11/5) pukul 21.15 WIB. Real Madrid membutuhkan kemenangan untuk mencegah Barcelona semakin melesat di klasemen.

El Clasico yang datang pada pengujung musim ini bisa menjadi penentu dalam pemenang gelar LaLiga. Sebab, dengan empat laga tersisa, jarak kedua tim bisa bertambah jauh atau justru mendekat.

Saat ini, Barcelona berada di puncak klasemen setelah meraih 79 poin dari 34 pertandingan. Sementara itu, Real Madrid berada di urutan kedua dengan 75 poin.

Baca Juga:

Liga Champions: Impian Treble Barcelona Berakhir, Hansi Flick Sindir Keputusan Wasit yang Menguntungkan Inter Milan

Singkirkan Barcelona dan Melaju ke Final Liga Champions, Simone Inzaghi Bangga dengan Perjuangan Inter Milan

Hasil Liga Champions: Inter Milan 4-3 Barcelona (Agregat Gol 7-6), Il Nerazzurri Gagalkan Ambisi Treble Blaugrana

Dengan demikian, Madrid sangat membutuhkan kemenangan untuk memangkas jarak. Hasil imbang atau bahkan kekalahan akan membuat Los Blancos semakin tersudut.

Untungnya untuk Madrid, Barcelona menatap pertandingan kali ini dengan tidak menjanjikan. Blaugrana baru disingkirkan Inter Milan di semifinal Liga Champions.

Namun, Madrid juga tidak bisa besar kepala. Sebab, Barca selalu menang dalam tiga pertemuan terakhir melawan Madrid.

Kondisi Tim

Barcelona masih tidak bisa menurunkan Jules Kounde yang mengalami cedera. Namun, Robert Lewandowski terlihat semakin bugar.

Pada sisi lainnya, Madrid menghadapi banyak masalah. Dani Carvajal, Eder Militao, David Alaba, Ferland Mendy, Eduardo Camavinga, dan Antonio Rudiger adalah deretan pemain Madrid yang menepi karena cedera.

Prediksi BolaSkor

Barcelona Real Madrid Breaking News LaLiga

Johan Kristiandi

Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.

Berita Terkait

Prediksi

Prediksi dan Statistik Barcelona Vs Real Madrid: Hari Penghakiman untuk Los Blancos

Berikut adalah prediksi skor, statistik, head to head, dan susunan pemain Barcelona Vs Real Madrid.

Johan Kristiandi - Minggu, 11 Mei 2025

 Hari Penghakiman untuk Los Blancos

Hasil akhir

Hasil Serie A: Diwarnai Kartu Merah, Juventus Ditahan Lazio 1-1

Hasil pertandingan Lazio Vs Juventus skor 1-1.

Johan Kristiandi - Minggu, 11 Mei 2025

 Diwarnai Kartu Merah, Juventus Ditahan Lazio 1-1

Spanyol

El Clasico Penentu Gelar LaLiga: Carlo Ancelotti Rileks, Hansi Flick Kirim Pesan untuk Blaugrana

El Clasico antara Barcelona kontra Real Madrid akan dimainkan di pekan 35 LaLiga. Laga itu penentu gelar LaLiga dan dua pelatih, Carlo Ancelotti dan Hansi Flick, memiliki pendapatnya jelang laga tersebut.

Arief Hadi - Sabtu, 10 Mei 2025

 Carlo Ancelotti Rileks, Hansi Flick Kirim Pesan untuk Blaugrana

Liga Indonesia

Firza Andika Pamit Usai Persija Kalahkan Bali United, Pengganti Carlos Pena Buka Suara

Belum diketahui ke mana Firza Andika berlabuh.

Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Mei 2025

Firza Andika Pamit Usai Persija Kalahkan Bali United, Pengganti Carlos Pena Buka Suara

Liga Indonesia

Persebaya Incar Kemenangan Lawan Semen Padang demi Tiket ke Asia

Persebaya akan menjamu Semen Padang di Gelora Bung Tomo, Surabaya, Minggu (11/5) malam.

Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Mei 2025

Persebaya Incar Kemenangan Lawan Semen Padang demi Tiket ke Asia

Hasil akhir

Hasil Liga 1 2024/2025: Persija Jakarta Bungkam Bali United dengan Skor Telak

Persija Jakarta berhasil mengalahkan Bali United dengan skor 3-0, pada laga pekan ke-32 Liga 1 2024/2025 di Jakarta International Stadium (JIS), Jakarta, Sabtu (10/5) malam WIB.

Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Mei 2025

Hasil Liga 1 2024/2025: Persija Jakarta Bungkam Bali United dengan Skor Telak

Bulu Tangkis

Hasil Taipei Open 2025: Indonesia Pastikan Bawa Pulang Satu Medali Emas

Terjadi All Indonesian Final di Ganda Campuran.

Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Mei 2025

 Indonesia Pastikan Bawa Pulang Satu Medali Emas

Hasil akhir

Hasil Liga 1 2024/2025: 10 Pemain Borneo FC Permalukan Madura United di Kandangnya

Pada pertandingan lainnya PSM Makassar menang atas Malut United.

Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Mei 2025

Hasil Liga 1 2024/2025: 10 Pemain Borneo FC Permalukan Madura United di Kandangnya

Lainnya

Dewa United Padel Resmi Diluncurkan

Dewa United terus melebarkan sayapnya dengan meluncurkan tim padel.

Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Mei 2025

Dewa United Padel Resmi Diluncurkan

Jadwal

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Southampton Vs Manchester City, Sabtu 10 Mei 2025

Manchester City akan melawan Southampton di Stadion St, Mary's pada laga pekan ke-36 Premier League. Pertandingan ini dijadwalkan akan berlangsung pada Sabtu (10/5) pukul 21.00 WIB.

Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Mei 2025

Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Southampton Vs Manchester City, Sabtu 10 Mei 2025

Read Entire Article
Penelitian | | | |