ARTICLE AD BOX
Super League
Ketiga pemain anyar Persis Solo baru pertama kali berkarier di Indonesia.
Gelandang serang baru Laskar Sambernyawa, Miroslav Maricic. (Media Media Persis)
Bolaskor.com - Persis Solo memenuhi janjinya untuk menambah kekuatan baru menuju putaran kedua Super League 2025/2026.
Laskar Sambernyawa resmi mendatangkan tiga pemain asing asal Serbia. Ketiga nama tersebut adalah Miroslav Maricic (gelandang), Dusan Mijic (bek tengah) dan Vukasin Vranes (penjaga gawang).
Mereka baru pertama kali berkarier di Liga Indonesia. Kehadiran para pemain baru ini merupakan janji yang dipenuhi oleh owner Persis Solo, Kaesang Pangarep, seusai pertemuan dengan perwakilan elemen suporter awal bulan lalu.
Dalam perkenalan resmi klub, Dusan Mijic mengungkapkan kegembiraannya bisa membela Persis Solo.
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Juara Paruh Musim Usai Kalahkan Persija Jakarta
Pemain yang lama berkarier di Liga Uzbekistan ini memiliki keinginan untuk membawa Persis Solo ke zona aman dari degradasi.
"Perasaan ini sungguh luar biasa, kesan pertama saya sangat mengesankan bisa melihat bahwa ini adalah klub yang besar dan terorganisir. Saya merasa terhormat menjadi bagian tim ini dengan pendukungnya yang luar biasa," kata Dusan Mijic.
"Harapan saat ini sangat tinggi yaitu berada di zona aman. Dan itu adalah untuk memastikan bertahan secepat mungkin dan memasuki kompetisi dengan lebih tenang," lanjutnya.
Hal yang sama juga diungkapkan Vukasin Vranes. Meski bertahun-tahun memilih berkarier di Serbia, Vukasin sudah mencari tahu tentang klub dan suporter setianya yang sangat militan.
“Saya ingin menunjukkan untuk terus berjuang dan percaya bahwa kita bisa melakukan semuanya bersama. Ya, kami ingin mengirimkan pesan bahwa kami akan berikan 100 persen. Kami tahu bahwa penggemar Solo adalah salah satu penggemar terbesar di Indonesia dan kami akan berjuang dan berikan semuanya untuk mencapai tujuan kami,” ungkap Vukasin.
Ditulis Oleh
Tengku Sufiyanto
The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Berita Terkait
Liga Indonesia
Persis Solo Resmi Datangkan Tiga Pemain Asal Serbia, Siapa Saja Mereka?
Ketiga pemain anyar Persis Solo baru pertama kali berkarier di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 20 Januari 2026
Timnas
Beckham Putra Sebut Gol ke Gawang Persija Jadi Pembuktian kepada John Herdman
Gelandang Persib Bandung Beckham Putra berharap golnya ke gawang Persija berhasil meluluhkan hati pelatih Timnas Indonesia, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Bodo/Glimt vs Manchester City: The Citizens Tidak Terbendung
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Bodo/Glimt vs Manchester City di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang The Citizens sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Indonesia
Hanif Sjahbandi Naik Meja Operasi, Persija Jakarta Krisis Gelandang
Persija Jakarta mengalami situasi sulit jelang putaran kedua menyusul cederanya gelandang andalan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Bodo/Glimt vs Manchester City, Rabu 21 Januari 2026
Bodo/Glimt akan menantang Manchester City pada matchday ketujuh Liga Champions 2025-2026 yang akan digelar di Aspmyra Stadion.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Real Madrid vs AS Monaco: Los Blancos Sulit Tertandingi
Superkomputer Opta memprediksi hasil laga Real Madrid vs AS Monaco pada Liga Champions 2025/2026. Peluang menang Los Blancos sangat dominan. Simak statistik dan prediksi lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Indonesia
Datangkan Eks Arsenal hingga Bintang Liga India, Persik Jadi Kuda Hitam di Putaran Kedua
Persik Kediri berbenah menghadapi putaran kedua dengan merekrut sejumlah pemain baru, termasuk eks Arsenal dan Barcelona.
Rizqi Ariandi - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Arsenal: Nerazzurri Unggul Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Inter Milan vs Arsenal di Liga Champions 2025/2026. Peluang menang nyaris seimbang, Nerazzurri unggul sangat tipis. Simak statistik lengkapnya!
Johan Kristiandi - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions
Liga Champions: Inter Milan Tahu Cara Meladeni Arsenal
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menilai Arsenal sebagai salah satu tim terbaik Eropa saat ini.
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026
Liga Champions
7 Fakta Menarik Jelang Pertandingan Inter Milan vs Arsenal
Fakta dan statistik yang perlu diketahui jelang pertarungan Inter Milan vs Arsenal di Stadion Giuseppe Meazza,
Yusuf Abdillah - Selasa, 20 Januari 2026

2 hours ago
2










































