Barcelona Dibantai Sevilla 4-1, Hansi Flick Lihat Satu Hal yang Membuatnya Senang

1 week ago 20
ARTICLE AD BOX
LaLiga

Hasil Sevilla vs Barcelona di LaLiga 2025/2026 berakhir 4-1. Meski dibantai, pelatih Hansi Flick tetap melihat hal positif dari performa anak asuhnya.

Barcelona Dibantai Sevilla 4-1, Hansi Flick Lihat Satu Hal yang Membuatnya Senang

Sevilla vs Barcelona (X/LaLiga)

BolaSkor.com - Pelatih Barcelona, Hansi Flick, mengutarakan isi hatinya usai timnya dibantai Sevilla dengan skor 4-1 pada laga lanjutan LaLiga 2025/2026, di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Minggu (5/10).

Setelah kalah dari Paris Saint-Germain pada ajang Liga Champions, Barcelona kembali tumbang.

Baca Juga:

Hasil LaLiga: Hajar Barcelona 4-1, Sevilla Akhiri Puasa Kemenangan

Clash of The Legend Real Madrid vs Barcelona di SUGBK, DRX Token Bisa Ditukar Tiket hingga Merchandise

Prediksi dan Statistik Sevilla vs Barcelona: Tugas Berat Los Nervionenses

Kali ini, Sevilla tampil mengejutkan dengan menekuk Barcelona melalui kemenangan besar.

Barca hanya mampu membalas empat gol Sevilla dengan satu gol Marcus Rashford pada akhir babak pertama.

Sevilla Lebih Baik

Berbicara usai pertandingan, Hansi Flick tidak menampik Barcelona tidak lebih baik daripada Sevilla.

Para pemain Barca tidak menemukan cara untuk meredam para pemain tuan rumah.

"Sevilla bermain agresif pada babak pertama dan kami tidak menemukan jalan keluar. Menurut saya, kami bereaksi pada babak kedua," tegas Flick kepada Diario AS.

"Kami harus fokus pada kesalahan yang telah diperbuat dan berjuang agar itu tidak terulang kembali."

Hansi Flick Senang

Barcelona Sevilla Breaking News LaLiga

Johan Kristiandi

Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.

Berita Terkait

Spanyol

Barcelona Dibantai Sevilla 4-1, Hansi Flick Lihat Satu Hal yang Membuatnya Senang

Hasil Sevilla vs Barcelona di LaLiga 2025/2026 berakhir 4-1. Meski dibantai, pelatih Hansi Flick tetap melihat hal positif dari performa anak asuhnya.

Johan Kristiandi - Senin, 06 Oktober 2025

Barcelona Dibantai Sevilla 4-1, Hansi Flick Lihat Satu Hal yang Membuatnya Senang

Hasil akhir

Hasil Juventus vs AC Milan: Penalti Christian Pulisic Gagal, Duel Berakhir Tanpa Pemenang

Hasil Juventus vs AC Milan berakhir imbang 0-0 di Allianz Stadium. Penalti Christian Pulisic gagal menjadi gol dalam lanjutan Serie A 2025/2026.

Johan Kristiandi - Senin, 06 Oktober 2025

 Penalti Christian Pulisic Gagal, Duel Berakhir Tanpa Pemenang

Hasil akhir

Hasil LaLiga: Hajar Barcelona 4-1, Sevilla Akhiri Puasa Kemenangan

Sevilla memetik kemenangan 4-1 atas Barcelona di Stadion Ramos Sanchez Pizjuan pada laga pekan kedelapan LaLiga, Minggu (5/10) malam WIB.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

 Hajar Barcelona 4-1, Sevilla Akhiri Puasa Kemenangan

Timnas

Gemilang di Persib Bandung, Teja Paku Alam Berharap Dapat Panggilan Timnas Indonesia

Teja Paku Alam terus tampil gemilang bersama Persib Bandung di musim 2025/2026.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

Gemilang di Persib Bandung, Teja Paku Alam Berharap Dapat Panggilan Timnas Indonesia

Timnas

Bek Persib Bandung Prediksi Timnas Indonesia Tak Lolos ke Piala Dunia 2026

Bek Persib Bandung, Frans Putros mengakui ada perasaan emosional dalam menjalani laga bersama tim nasional Irak di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

Bek Persib Bandung Prediksi Timnas Indonesia Tak Lolos ke Piala Dunia 2026

Italia

Link Live Streaming Juventus vs AC Milan, Senin 6 Oktober 2025

Pertandingan Juventus melawan AC Milan ini bisa disaksikan melalui live streaming dengan informasi sebagai berikut.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

Link Live Streaming Juventus vs AC Milan, Senin 6 Oktober 2025

Jadwal

Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi

Manchester City akan menjalani laga tandang ke markas Brentford pada laga pekan ketujuh Premier League 2025-2026.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi

Jadwal

Link Live Streaming Laga LaLiga Sevilla vs Barcelona, Minggu 5 Oktober 2025

Jadwal siaran langsung serta link live streaming laga LaLiga Sevilla vs Barcelona di Ramon Sanchez Pizjuan.

Arief Hadi - Minggu, 05 Oktober 2025

Link Live Streaming Laga LaLiga Sevilla vs Barcelona, Minggu 5 Oktober 2025

Inggris

Arti Kemenangan Dramatis atas Liverpool buat Chelsea dan Enzo Maresca

Kemenangan ini sangat penting bagi Chelsea, khususnya sang pelatih Enzo Maresca yang sempat berada di bawah tekanan.

Yusuf Abdillah - Minggu, 05 Oktober 2025

Arti Kemenangan Dramatis atas Liverpool buat Chelsea dan Enzo Maresca

Timnas

Thailand dan Vietnam Jadi Lawan Berat, Bek Timnas U-23 Ingin Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025

Bek Timnas Indonesia U-23, Kadek Arel, bertekad mempertahankan medali emas di SEA Games 2025.

Rizqi Ariandi - Minggu, 05 Oktober 2025

Thailand dan Vietnam Jadi Lawan Berat, Bek Timnas U-23 Ingin Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025

Read Entire Article
Penelitian | | | |